BERITA LAMPUNG TENGAH

SDN 1 Bandar Agung Gelar Upacara Bendera Dan Perlombaan Untuk Memeriahkan Hari Pahlawan

LAMPUNG TENGAH, BERITA AKTUAL. Untuk mengenang jasa para Pahlawan Sekolah Dasar Negeri Satu. Bandar Agung Kecamatan Terusan Nunyai Kabupaten Lampung Tengah ada Berbagai Perlombaan Mewarnai dan di sekolah ada begitu terlihat meriah yang di ikuti oleh seluruh guru dan siswa-siswi di sekolah dasar negri satu bandar agung.

Kepala Sekolah Agung Wahyudi S.P.d. mengatakan saat di wawancara di kontor nya Jum’at (10/11) Kegiatan Hari ini untuk memperingati hari Pahlawan dimeriahkan dengan acara upacara dan lomba mewarnai. dan lain-lain sebagainya.

Lalu di lanjutkan dalam acara upacara dan lomba mewarnai itu yang di lakukan oleh siswa-siswi dari kelas 1 sampai kelas 6 di sekolahan tersebut.

Kepala Sekolah juga menambahkan” acara ini bertujuan untuk mengenang harinya pahlawan agar anak siswa-siswi khususnya disekolah bisa terus mengenang jasa-jasa para pahlawan yang telah gugur atau yang sudah berjasa membela bangsa negara ini.
(Supriyanto)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *